Logika terbalik orang miskin dan seseorang yang bersedekah Bayangkan sejenak ketika kamu tidak punya apa-apa, atau bisa dibilang miskin. Pada suatu hari kamu bekerja dan mendapatkan upah sebesar sepuluh ribu rupiah, saat dalam perjalanan pulang kamu mendapati seorang pengemis dijalanan. Karena tidak tega kamu memberi uang lima ribu rupiah untuk membeli makan, dengan keadaan kamu yang sekarang mungkin kamu tidak keberatan membagi uang setengah dari hasil kerja atau 50:50 dari hasil memeras keringat sendiri. Suatu hari karena kamu rajin maka diangkatlah menjadi staff kantor atau karyawan tetap dan mendapatkan upah seratus ribu perhari, pada saat pulang bekerja kamu mendapati pengemis yang sedang memita-minta dijalan, pertanyaanya apakah mungkin kamu berani memeberi uang dengan presentase 50:50 yaitu lima puluh ribu untuk pengemis dan lima puluh ribu untuk dirimu? tentu tidak. Jadi bukan dengan presentase ketika seseorang ingin memberikan sesuatu melainkan me...
"Setiap Tulisan Pasti Ada Cerita Didalamnya, Setiap Cerita Terkadang Ada Pena dan Penulisnya, Sebaik-baik Penulis ialah yang Bermanfaat Bagi Pembacanya". -Dini Tole-